Ketua MPR ingatkan pentingnya semangat bela negara

[ad_1]

Jakarta (ANTARA) –

Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Forum Komunikasi Putra Putri Purnawirawan dan Putra Putri TNI-Polri (FKPPI) Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengingatkan pentingnya semangat bela negara.


Bambang Soesatyo yang juga Kepala Badan Bela Negara FKPPI dalam keterangannya di Jakarta, Jumat, akan menyatukan ‘anak kolong’ di berbagai wilayah Indonesia untuk ikut menjaga dan setia pada Sapta Marga, yakni sebagai doktrin prajurit TNI, Tribrata, dan Catur Prasetya sebagai doktrin anggota Polri dalam menghadapi berbagai tantangan yang mencoba memecah belah bangsa melalui gerakan antitoleransi yang mengadu domba suku, ras, dan agama.

 

Menurut dia, berbaurnya ancaman militer dan nonmiliter menyebabkan pergeseran paradigma dalam konsepsi mengenai keamanan…

Baca selengkapnya >>>>

Artikel ini telah tanyang di www.antaranews.com pada 2022-02-18 14:07:31

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *